MITRA SIPLAH MASTERDOY STORE ONLINE

Tampilkan postingan dengan label BOS SALUR. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label BOS SALUR. Tampilkan semua postingan

Minggu, 19 Maret 2023

Beberapa Istilah "Status Salur" BOSP/ BOP


Hallo sobat Rayon 05 SMP, kali ini admin akan memberikan beberapa informasi mengenai istilah pada Status Salur di BOSP, intinya bagaimana kita mengetahui dana BOSP sudah disalurkan:

  1. Proses salur Kemenkeu : Sedang diproses penyaluran oleh Kemenkeu
  2. Salur : Sudah disalurkan oleh Kemenkeu
  3. Retur : Kendala dalam penyaluran sehingga menjadi retur
  4. Retur Sukses : Retur yang sudah diperbaiki dan sukses
  5. Retur kembali Negara : Retur yang melewari batas waktu dan sudah dikembalikan ke Negara.
Semoga informasi ini dapat membantu rekan-rekan pengelola keuangan khususnya Bendahara BOSP.

Sumber : Info Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP) Kemdikbud.

UNGGULAN :

LAPORAN BLANKO IJAZAH 2024

LAPORAN BLANKO IJAZAH 2024 Silahkan Isi Melalui Link Berikut Ini:  https://forms.gle/3twLjG4RPNZbte6D6

POPULAR :